Publikasi APB Desa Tahun Anggaran 2024

, 20 Mei 2024 11:37:39 WITA

Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa atau lebih sering di sebut APBDes, APBDes merupakan rencana anggaran keuangan desa kurun waktu setahun yang di bahas dan di tetapkan oleh Kepala Desa serta Badan Permusyawaran Desa melalui Musyawarah Desa (MUSDES) dan dituangkan pada Peraturan Desa (PERDES)

Artikel Terkini

  • Layanan Pengaduan Desa Mengening

    15 November 2024 10:50:28 WITA
    Layanan Pengaduan Desa Mengening
    Diinformasikan kepada seluruh warga masyarakat Desa Mengening, bahwa Pemdes Mengening menerima layanan pengaduan yang bisa disampaikan melalui: Pengaduan Ofline melalui kotak saran dan papan informasi yang berada di Kantor Perbekel Desa Mengening Pengaduan Online : 1. Facebook "Pemdes Mengening" 2. ... ..selengkapnya

  • Kelas Ibu Hamil November 2024

    15 November 2024 10:45:58 WITA
    Kelas Ibu Hamil November 2024
    Telah selesai dilaksanakan Senin, 4 November 2024 kelas ibu dan balita oleh petugas kesehatan Puskesmas Kubutambahan II yang bertempat di Aula Kantor Perbekel Desa Mengening. Kelas Ibu Balita adalah Kelas Para Ibu yang mempunyai anak berusia antara 0 sampai 5 tahun secara bersama-sama berdiskusi, tu... ..selengkapnya

  • Jumat Bersih-bersih Oktober 2024

    21 Oktober 2024 09:19:44 WITA
    Jumat Bersih-bersih Oktober 2024
    Jumat, 18 Oktober 2024 Pemerintah Desa Mengening melaksanakan kegiatan jumat bersih-bersih di  areal sekitaran Kantor Perbekel Desa Mengening sampai dengan lapangan voli Desa Mengening, dalam kegiatan bersih-bersih kali ini  dihadiri oleh Perangkat Desa Mengening dan KKN Tematik Unud.... ..selengkapnya

  • Piodal Padmasana Kantor Desa Mengening

    21 Oktober 2024 08:59:27 WITA
    Piodal Padmasana Kantor Desa Mengening
    Kamis, 17 Oktober 2024 Purnama Kapat Piodal Riang Padmasana Kantor Desa Mengening... ..selengkapnya

  • Penyaluran BLTDD Bulan Oktober 2024

    10 Oktober 2024 13:01:06 WITA
    Penyaluran BLTDD Bulan Oktober 2024
    Pelaksanaan Penyaluran BLT DD bulan Oktober 2024, yang bertempat di Aula Kantor Perbekel Desa Mengening pada tanggal 10 Oktober 2024, Penyaluran BLT-DD pada periode bulan Oktober diserahkan kepada 24 Keluarga Penerima Manfaat khusunya Lansia yang ekonominya kurang mampu.... ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

JAM DIGITAL

kalender bali

Lokasi MENGENING

tampilkan dalam peta lebih besar