Sosialisasi Pengelolaan Sampah Berbasis Sumber Tahun 2023 Desa Mengening

15 November 2023 09:33:40 WITA

Telah selesai dilaksanakan  Sosialisasi dan Edukasi tentang pengelolaan sampah berbasis sumber oleh Dinas Lingkungan Hidup Kab. Buleleng, yang bertempat di aula Kantor Perbekel Desa Mengening pada hari, Selasa, 14 November  2023

Kegiatan sosialisasi dan edukasi dhadirii oleh peserta sebanyak 40 orang, kegiatan berlangsung dari pukul 09.00 wita s/d selesai.

Adapun kegiatan sosialisasi ini bertujuan untuk mengedukasi masyarakat dalam pemilahan sampah berbasis sumber, diharapkan juga masyarakat lebih sadar tidak membuang sampah sembarangan dan juga peranan Pemerintah Desa untuk mengaktifkan Bank Sampah dan mengajak masyarakat, anak sekolah agar mau ikut dalam pengurangan sampah di Desa. 

Komentar atas Sosialisasi Pengelolaan Sampah Berbasis Sumber Tahun 2023 Desa Mengening

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

JAM DIGITAL

kalender bali

Lokasi MENGENING

tampilkan dalam peta lebih besar